"Sepertinya bakal berbeda, dan kami harus beradaptasi lebih cepat pada kondisi yang ada," sambung Oliveira.
Dengan finis di posisi 17 dalam MotoGP Qatar, Oliveira pun belum memperoleh poin satu pun dalam debutnya di kelas tertinggi.
"Poin adalah target saya, meneruskan proses memperbaiki gaya berkendara, bekerja lebih baik dengan tim, motor dan setup menyeluruh," ujar Oliveira menambahkan.
(Baca Juga : Ini Dia Tiga Hal yang Diwaspadai Valentino Rossi di MotoGP Argentina)
"Saya merasa percaya diri dan siap untuk kembali bertarung," tutupnya.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | speedweek.com |
KOMENTAR