Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Bos Ferrari Yakin Team Order saat F1 China Merupakan Keputusan Tepat

Nur Pramudito - Senin, 15 April 2019 | 07:30 WIB
Meski gagal hentikan dominasi Mercedes pada F1 China, Ferrari tetap menganggap team order adalah keputusan yang tepat
twitter/@Vettelteam5
Meski gagal hentikan dominasi Mercedes pada F1 China, Ferrari tetap menganggap team order adalah keputusan yang tepat

"Kami mencoba segalanya agar tidak kehilangan waktu dari Mercedes di depan," kata Bos tim Ferrari, Mattia Binotto dilansir OtoRace.id dari GP Blog.

"Memberikan kesempatan kepada Sebastian adalah keputusan yang tepat," sambung Binotto.

(Baca Juga : Hasil Lomba F1 China: Hamilton Menang di F1 Ke-1000, Ferrari Andalkan Team Order)

"Sebagai tim, kami mencoba semua yang kami bisa," papar Mattia Binotto.

Pun demikian, ia menyadari keputusan timnya untuk melakukan team order adalah sesuatu yang sulit diterima oleh Leclerc.

Namun ia sangat mengapresiasi tindakan yang diambil oleh pembalap muda tersebut.

"Sulit bagi tim untuk melakukan team order, karena kami memahami perasaan pembalap," pungkas Binotto.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : gpblog.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa