Harapan Rossi, tahun ini dirinya bisa kembali dan menang di Jerez.
Keinginan itu lantaran menurutnya perfroma Yamaha YZR-M1 2019 sudah mulai membaik dari versi 2018.
Apalagi, boleh dibilang kalau Rossi juga merupakan penguasa Circuito de Jerez - Angle Nieto dengan meraih 7 kemenangan tertinggi.
(Baca Juga : Ada Apa? Kok Bos Suzuki Malah Tutup Mata Ketika Alex Rins Tarung Dengan Valentino Rossi)
"Saya cinta trek ini, tetapi sepertinya di tahun lalu bukan hal yang mudah bagi kami," jelasnya.
"Sangat penting untuk bisa memahani bahwa kami bisa kuat juga di sana. Aspal baru mungkin juga bisa lebih baik (bagi kami)," tutup juara dunia sembilan kali itu.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR