"Saya memulai sesi tersebut dengan memakai ban basah, kemudian saya menggantinya menjadi ban kering," sambung Rins.
"Tapi pada saat itu juga hujan mulai turun dan akan sangat berisiko jika memaksakan diri,"ujar Rins menambahkan.
(Baca Juga: Pembalap Yamaha Cenderung Kuat di Kondisi Trek Basah atau Kering, Kenapa?)
Hasil minor juga dipetik oleh rekan setim Alex Rins yaitu Joan Mir pada sesi kualifikasi MotoGP Prancis 2019.
Joan Mir berada di urutan ke-18 atau satu grid di depan Alex Rins seusai menorehkan catatan waktu putaran 1 menit 40,606 detik.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | www.suzuki-motogp.com |
KOMENTAR