Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hasil Lomba F1 Kanada: Ferrari Beri Kemenangan 'Gratis' Pada Mercedes

Didit Abdillah - Senin, 10 Juni 2019 | 06:42 WIB
Sebastian Vettel (kiri) dan Lewis Hamilton saat berbagi podium pertama di F1 Kanada (9/6)
Formula1
Sebastian Vettel (kiri) dan Lewis Hamilton saat berbagi podium pertama di F1 Kanada (9/6)

Pembalap asal Jerman itu kena sanksi 5 detik tambahan waktu. Artinya ia harus finish 5 detik atau lebih di depan Hamilton untuk mengunci kemenangan. 

Tapi sampai balapan selesai, Vettel hanya finish di posisi pertama dengan jarak 1,342 detik. 

Hamilton dinyatakan sebagai pemenang dan makin kokoh di puncak klasemen sementara. 

"Bukan cara yang saya inginkan untuk meraih kemenangan, saya tidak menduga kalau dia akan terkena penalti," ujar Hamilton. 

(Baca Juga: Start Posisi ke-4, Daniel Ricciardo Merasa Raih Pole Position di F1 Kanada)

"Vettel layak menang, karena Ferrari di Kanada kali ini jauh lebih sempurna daripada Mercedes," sambungnya. 

Pembalap bernomor 44 itu pun membagi podium pertamanya dengan Vettel, sebab ia merasa kurang layak mendapatkannya. 

 HASIL LOMBA F1 KANADA

Hasil F1 Kanada 2019
twitter/@F1

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa