Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Dominasi Dua Baris Depan MotoGP Catalunya, Ini Kata Valentino Rossi

Eka Budhiansyah - Minggu, 16 Juni 2019 | 12:00 WIB
Valentino Rossi melakukan wheelie usai menempati posisi 5 di kualifikasi MotoGP Barcelona 2019
MotoGP
Valentino Rossi melakukan wheelie usai menempati posisi 5 di kualifikasi MotoGP Barcelona 2019

OtoRace.id - Tak seperti di MotoGP Italia, pasukan Yamaha mampu mendominasi dua baris grid start depan di MotoGP Catalunya 2019.

Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) sebagai pole position, diikuti Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha MotoGP) di grid ketiga.

Sedangkan Franco Morbidelli di posisi 4 serta Valentino Rossi di grid ke-5.

Sayangnya, Maverick Vinales harus turun 3 posisi karena sanksi penalti akibat insiden di sesi kualifikasi bersama Fabio Quartararo.

(Baca Juga: Hasil Kualifikasi Moto2 Barcelona: Dimas Ekky Berikan Sinyal Kompetitif, Augusto Fernandes Jadi Pole Seater)

Namun begitu, Valentino Rossi merasa puas dengan pencapaian yang dilakukan Yamaha di MotoGP Catalunya.

"Ini kabar sangat baik bagi kami sepertinya Yamaha sangat cepat dan kompetitif," ungkap Valentino Rossi.

"Hari ini saya melanjutkan seperti kemarin dengan kecepatan yang bagus, saya memiliki perasaan yang bagus terhadap motor," tambahnya.

Meski begitu, Rossi berkata kalau di sore hari dengan cuaca dan suhu aspal yang mencapai 50 derajat Celcius cukup membuatnya kesulitan.

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa