Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hasil FP1 MotoGP Jerman: Fabio Quartararo Bungkam Marc Marquez, Valentino Rossi Menguntit

Eka Budhiansyah - Jumat, 5 Juli 2019 | 16:15 WIB
Fabio Quartararo menjadi tercepat di FP1 MotoGP Jerman, Valentino Rossi di posisi 3
MotoGP
Fabio Quartararo menjadi tercepat di FP1 MotoGP Jerman, Valentino Rossi di posisi 3

(Baca Juga: Valentino Rossi Terpuruk di Tiga Seri MotoGP, Bos Yamaha: Keyakinan Kami Kepadanya Tidak Berubah)

Seolah, Quartararo membungkam Marquez di Sachsenring, sirkuit yang sangat disukainya.

Fabio Quartararo berhasil mencetak waktu tercepat 1 menit 21,390 detik setelah menggunakan ban dengan kombinasi yang sama dengan Valentino Rossi.

Memang di sesi FP1 ini tak sedikit para pembalap menggunakan ban kompon soft dan medium.

Hal tersebut karena kondisi cuaca pagi hari di sirkuit Sachsenring dalam kondisi dingin dengan suhu udara 20 derajat Celcius dan suhu lintasan 26 derajat Celcius.

Hasil FP1 MotoGP Jerman

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa