Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Makin Panas! Juara Dunia F1, Lewis Hamilton Terima Tantangan Marc Marquez

Didit Abdillah - Rabu, 28 Agustus 2019 | 19:15 WIB
Lewis Hamilton menerima tantangan Marc Marquez untuk adu balap sebagai sesama juara dunia.
twitter/@F1
Lewis Hamilton menerima tantangan Marc Marquez untuk adu balap sebagai sesama juara dunia.

OtoRace.id - Jagat balap internasional memang sedang diramaikan atas pernyataan Marc Marquez

Pembalap MotoGP di Repsol Honda Team itu menyatakan ingin menantang juara dunia F1 2018, Lewis Hamilton (Mercedes AMG Petronas Motorsport). 

Balapan yang dilakukan adalah menggunakan motor MotoGP dan juga mobil F1. 

Mendengar pernyataan ini, Lewis Hamilton pun menerimanya dengan lantang. 

(Baca Juga: Sudah Penghujung Musim 2019, Kok Intersport Belum Bikin Event Balap?)

Dalam akun Instagram pribadinya (@lewishamilton) ia menyebut akun Marc Marquez (@marcmarquez93). 

"Ayo bro, sudah tidak sabar untuk bertemu dan langsung balapan," tulis Hamilton. 

Bahkan, akun twitter Repsol Honda Team pun menandai Hamilton untuk menantangnya, disertai foto aksi Marc Marquez di lintasan. 

Di thread Twitter tersebut pun ditanggapi akun twitter tim Petronas Yamaha SRT (@sepangracingteam) yang menyebut "Kau menantang teman keren kami?? lalu menandai Lewis Hamilton. 

(Baca Juga: Adik Valentino Rossi Negosiasi Dengan Tim Petronas, Tim Sky VR46 Berharap Luca Marini Bertahan)

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa