Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Australia

Hasil Lomba Moto2 Australia: Brad Binder Juara, Adik Marc Marquez Tunda Juara Dunia, Dimas Ekky Naik Posisi

Didit Abdillah - Minggu, 27 Oktober 2019 | 10:17 WIB
Brad Binder raih kemenangan Moto2 Australia dan buka kembali kesempatan dalam gelar juar adunia
Ajo Motorsport
Brad Binder raih kemenangan Moto2 Australia dan buka kembali kesempatan dalam gelar juar adunia

(Baca Juga: Hasil Warm-up MotoGP Australia: Maverick Vinales Tercepat, Valentino Rossi Terlempar dari 10 Besar)

Terlebih Thomas Luthi memulai balap di belakangnya. Tetapi, Luthi lebih agresif dan bisa merasuk ke tiga besar setelah mendahului 7 pembalap. 

Sedangkan Alex Marquez yang memulai balap dari grid ke-7, harus tertahan di posisi tersebut. 

Tak pelak kansnya untuk jadi juara dunia pun terancam karena selisih angka menjadi terpangkas. 

Setelah berlalu 15 lap, Alex Marquez malah turun ke posisi 10 dan Thomas Luthi tidak bisa mengejar duo Red Bull KTM Ajo, Brad Binder dan Jorge Martin pada dua posisi terdepan. 

(Baca Juga: Hasil Warm-up MotoGP Australia: Maverick Vinales Tercepat, Valentino Rossi Terlempar dari 10 Besar)

Kemenangan menjadi milik Brad Binder dan Jorge Martin di posisi kedua membuat Red Bull KTM Ajo mendominasi podium. 

Luthi di posisi ketiga dan Binder di posisi pertama berhasil menunda gelar juara dunia Alex Marquez yang finish di posisi ke-8

Kini selisih point keduanya di klasemen sementara menjadi 28 point dan akan ditentukan pekan depan di MotoGP Malaysia. 

Peluang bagi Brad Binder kembali bersaing dalam perebutan gelar juara dunia pun kembali hidup dengan kini menempati peringkat ketiga, berjarak 33 point dari Alex Marquez. 

Sementara itu pembalap Indonesia, Dimas Ekky Pratama (Idemitsu Honda Team Asia) finish di posisi 26 setelah terdongkrak 6 posisi.

HASIL LOMBA MOTO2 AUSTRALIA 2019

HASIL LOMBA MOTO2 AUSTRALIA 2019
MOTOGP

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa