Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Valentino Rossi Sebagai Idola, Tapi Joan Mir Pilih Suzuki Karena Ingin Seperti Kevin Schwantz

Eka Budhiansyah - Sabtu, 18 Januari 2020 | 11:00 WIB
Joan Mir mengaku senang bisa mengungguli Valentino Rossi di MotoGP Thailand 2019
MotoGP.com
Joan Mir mengaku senang bisa mengungguli Valentino Rossi di MotoGP Thailand 2019

(Baca Juga: Ingin Tampil Kompetitif, Valentino Rossi Enggan Terlena Dengan Kesuksesan di Masa Lalu)

"Mungkin kita akan berbicara mengenai itu ketika saya memenangkan beberapa gelar juara dunia dengan motor ini (Suzuki)," bilang Mir tanpa memperinci mengapa dirinya ingin menjadi seperti Schwantz.

Menjadi menarik, Mir datang ke kelas MotoGP hanya dengan waktu yang cukup singkat ketika masuk ke ajang World GP.

Dirinya hanya butuh waktu 4 tahun saja untuk bisa bergabung di kelas para raja bersama para pembalap terbaik.

"Langkah saya sangat cepat, saya pikir itu rekor atau kami mendekatinya, saya harus memeriksanya," jelasnya.

"Saya tak pernah menduga dalam 4 tahun bisa ke MotoGP, saya sangat senang. Saya ingin sekali berlaga tahun berikutnya dengan Moto2 dan bertarung untuk gelar, tetapi saya tidak bisa komplain," pungkasnya.

(Baca Juga: Joan Mir Bangga Bisa Unggul dari Valentino Rossi di MotoGP Thailand)

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GPOne. com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa