Pasalnya, menjadi yang tercepat pada tes pramusim tidak akan berarti apa-apa pada musim reguler nanti.
(Baca Juga: Dani Pedrosa Digoda Valentino Rossi Buat Balapan Lagi, Dapat Dukungan KTM)
Lagipula, banyak pembalap yang masih belum mengeluarkan kemampuan optimal mereka karena berbagai macam faktor.
"Kami bekerja dengan cara yang sangat baik untuk meningkatkan kecepatan dan mudah-mudahan di Qatar kami akan mengambil langkah maju," kata Quartararo dilansir OtoRace.id dari Speedweek.
"Tujuan saya sekarang telah berubah sedikit. Kami ingin lebih baik dalam balapan dalam waktu yang lama karena kami sekarang tahu motor ini cepat untuk satu lap," pungkas Quartararo.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Speedweek.com |
KOMENTAR