Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Tim Ferrari Mungkin Akan Terapkan Team Order di F1 Musim 2020

Nur Pramudito - Rabu, 26 Februari 2020 | 19:35 WIB
Tim Ferrari menjelaskan bahwa timnya mungkin menggunakan team order pada saat-saat tertentu di musim balap F1 2020
Formula1.com
Tim Ferrari menjelaskan bahwa timnya mungkin menggunakan team order pada saat-saat tertentu di musim balap F1 2020

OtoRace.id - Team Principal Ferrari, Mattia Binotto, menjelaskan bahwa timnya mungkin menggunakan team order pada saat-saat tertentu di musim balap F1 2020.

Ajang balap F1 identik dengan team order saat balapan dengan alasan untuk mengutamakan target tim dibandingkan target individual tiap pembalapnya.

Salah satu tim yang paling sering menerapkan team order adalah Ferrari.

Mattia Binotto menilai kedudukan Charles Leclerc dan Sebastian Vettel saat ini setara.

(Baca Juga: Tak Begitu Kompetitif di Tes F1 Barcelona, Red Bull: Kami Memang Tidak Mengejar Waktu)

Mereka akan sama-sama mendapat team order seandainya situasi menuntut untuk diterapkan.

"Charles sudah membuktikan dia siap. Penampilannya musim lalu fantastis dan sudah menyamai level penampilan Sebastian," ujar Binotto dilansir OtoRace.id dari gpblog.

"Mereka ada di level yang sama. Charles dan Sebastian juga tahu bahwa tim akan selalu punya prioritas, sehingga team order mungkin akan tetap diberlakukan jika menguntungkan tim," tandasnya.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : gpblog.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa