Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Asia Road Racing Championship (ARRC)

Hasil Race 2 AP250 ARRC Malaysia: A.M Fadly Bikin Indonesia Raya Berkumandang Lantang di Malaysia

Didit Abdillah - Minggu, 8 Maret 2020 | 13:28 WIB
A.M Fadly bungkus kemenangan di balapan kedua AP250 ARRC Malaysia
TWMR
A.M Fadly bungkus kemenangan di balapan kedua AP250 ARRC Malaysia

OtoRace.id - Balapan kedua Asia Production 250 (AP250) ARRC Malaysia di sirkuit Sepang dimulai (8/3). 

Andy Muhammad Fadly mengalami masalah pada perseneling yang lepas di 2 lap terakhir balapan pertama (7/3)

Alhasil pembalap Motul Manual Tech Racing Team itu tidak mendulang point sama sekali karena kembali ke paddock lebih awal. 

Di balapan kedua, A.M Fadly langsung memimpin jalannya lomba. Ia kembali mendapatkan perlawanan dari Idemitsu Boon Siew Honda Racing Team. 

(Baca Juga: Hasil Race 2 UB150 ARRC Malaysia: Wahyu Aji Terjatuh, M. Hildhan Amankan Empat Besar)

hanya butuh waktu dua lap dan mereka langsung membuka jarak yang signifikan dengan rombongan kedua. 

Rombongan kedua bersaing untuk posisi keempat, paling dominan dilakukan oleh tiga pembalap Indonesia. 

Mereka adalah Rey Ratukore (ONEXOX TKKR SAG Team) dan duo Yamaha Racing Indonesia, Anggi Setiawan dan Wahyu Nugroho. 

Unik melihat persaingan ini, terlebih saat Wahyu Nugroho saling tukar posisi dengan Rey Ratukore. 

(Baca Juga: Hasil Race1 AP250 ARRC Malaysia: Wahyu Nugroho Debut Cemerlang, A.M Fadly Bermasalah)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : asiaroadracing.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa