Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Punya Motor yang Kompetitif, Ducati Yakin Andrea Dovizioso Akan Bertahan

Nur Pramudito - Selasa, 2 Juni 2020 | 17:05 WIB
Negosiasi perpanjangan kontrak Ducati dengan berjalan alot, Paolo Ciabatti optimis Andrea Dovizioso akan bertahan jika ingin motor yang kompetitif
MotoGP.com
Negosiasi perpanjangan kontrak Ducati dengan berjalan alot, Paolo Ciabatti optimis Andrea Dovizioso akan bertahan jika ingin motor yang kompetitif

Baca Juga: Mick Doohan: Tidak Ada Yang Lebih Baik dari Valentino Rossi Untuk Pengembangan Motor

Ducati tak ingin terburu-buru dalam menentukan tandem Jack Miller di MotoGP 2021.

Ducati juga yakin Dovizioso akan memilih bertahan karena Desmosedici merupakan motor yang kompetitif.

"Kami tidak buru-buru, juga karena kami rasa kami memiliki motor paling kompetitif di paddock. Kami percaya diri Dovizioso akan bertahan dengan kami," pungkas Ciabatti.

Wah, yakin nih? Karena kabarnya saja beberapa waktu lalu Dovi sempat menghubungi Honda untuk minta tempat di tim Repsol Honda.

Baca Juga: Bocor! Belum Lama Ini Andrea Dovizioso Hubungi Alberto Puig Untuk Balik ke Tim Repsol Honda

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GPOne.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa