Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Nih! Lima Barang yang Wajib Dibawa Marc Marquez Saat Jalani Pekan Balap MotoGP

Nur Pramudito - Rabu, 3 Juni 2020 | 17:05 WIB
Lima barang ini wajib berada di dalam koper milik Marc Marquez saat menjalani perkan balap MotoGP
twitter/@HRC_MotoGP
Lima barang ini wajib berada di dalam koper milik Marc Marquez saat menjalani perkan balap MotoGP

OtoRace.id - MotoGP sebagai kejuaraan balap motor tertinggi di dunia, banyak seri balap yang digelar di berbagai negara berbeda.

Ha ini membuat para rider, termasuk Marc Marquez harus berkeliling dunia dengan membawa kopernya ke mana-mana.

Marc Marquez punya barang-barang yang wajib ia bawa saat jalani pekan balap MotoGP.

Berikut lima barang yang selalu ia letakkan dalam kopernya ketika menjalani pekan balap MotoGP.

Baca Juga: Sah! Danilo Petrucci Bilang Ducati Tidak Perpanjang Kontraknya di MotoGP

1. Pakaian Dalam

Marquez selalu membawa celana dalam berwarna merah dan biru saat menjalani pekan balap.

Hal ini terkait dengan ritual takhayul yang selalu ia lakukan.

Saat menjalani sesi Free Practice atau latihan bebas, Marc Marquez selalu memakai celana dalam berwarna biru.

Namun, saat menjalani sesi balap, Marc Marquez akan memakai yang warna merah.

Baca Juga: Tak Cuma Sekarang, Valentino Rossi Juga Pernah Akan Pensiun 8 Tahun Lalu

2. Sepatu Lari

Bagi Marquez, sepatu lari merupakan salah satu barang yang tak boleh tertinggal di rumah.

Ini terkait dengan kebiasaannya latihan lari di lintasan saat pekan balap dimulai.

Marc Marquez biasa latihan lari si sirkuit untuk menjaga tubuh tetap bugar sepanjang pekan balap MotoGP
twitter/@marcmarquez93
Marc Marquez biasa latihan lari si sirkuit untuk menjaga tubuh tetap bugar sepanjang pekan balap MotoGP

Latihan ini biasa dilakukan oleh banyak pembalap lainnya untuk menjaga tubuh tetap bugar sepanjang pekan balap.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Boxrepsol.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa