Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Dinilai Langgar Aturan Tes Privat, Ini Sanksi Untuk Fabio Quartararo di MotoGP Spanyol 2020

Eka Budhiansyah - Kamis, 16 Juli 2020 | 09:00 WIB
Fabio Quartararo dijatuhi sanksi oleh panel juri FIM MotoGP untuk di MotoGP Spanyol 2020
MotoGP
Fabio Quartararo dijatuhi sanksi oleh panel juri FIM MotoGP untuk di MotoGP Spanyol 2020

Baca Juga: Hasil Tes MotoGP Jerez (Final): Dua Yamaha Kalahkan Marc Marquez, Tetapi Valentino Rossi Melorot

Fabio Quartararo ketka melakukan tes privat pakai Yamaha R1 di sirkuit Paul Richard, Prancis
Paddock-GP.com
Fabio Quartararo ketka melakukan tes privat pakai Yamaha R1 di sirkuit Paul Richard, Prancis

Fabio Quartararo dan tim memiliki hak untuk mengajukan banding dari sanksi yang diberikan panel juri FIM MotoGP itu.

Hal itu sesuai dengan Artikel 3.4.2, 3.4.6, dan 3.4.7 dari Peraturan Grand Prix Kejuaraan Dunia FIM.

Namun surat pernyataan banding itu harus dilakukan dalam waktu 30 menit sejak tanggal dan waktu surat pemberitahuan, dan disertai dengan uang jaminan sebesar 1.320 Euro atau sekitar Rp 22 juta (kurs 1 Euro = Rp 16.646 per 15 Juli 2020).

Wah, banding enggak ya Quartararo dan tim Petronas Yamaha SRT?

Baca Juga: Maverick Vinales Ingin Raih Kemenangan di Balapan MotoGP Spanyol 2020

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : motogp

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa