Baca Juga: Start Dari Pit Lane, Ferrel Fadhil Tetap Bisa Podium Ketiga di OMR Honda ISSOM 2020
Namun perihal studi yang juga penting baginya, tak pelak Radit memilih absen untuk sementara.
"Kalau di Indonesia mungkin vakum lama, tapi gue mau coba ikut balapan di sirkuit Silverstone, soalnya di sana enggak usah bawa mobil, tapi bisa sewa," jelasnya.
"Jadi supaya enggak lupa sama cara ngegas dan refleknya kalau ikut balapan lagi di Indonesia," pungkas pria yang baru saja bertunangan itu.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR