Baca Juga: Jelang MotoGP San Marino 2020: Johann Zarco Merasa Lebih Layak Gantikan Andrea Dovizioso
Benar saja, setelah FP1 F1 Tuscan berakhir, Valtteri Bottas (Mercedes AMG Petronas) menorehkan waktu 1;17,879 detik.
Jelas catatan waktunya bisa lebih tajam sampai nanti kualifikasi selesai besok (12/9), diperkirakan akan mencapai kisaran 1 menit 15 detik.
Namun sebagai awalan tebakan Marc Marquez juga tepat kalau angkanya akan berkisar 1 menit 17 detik.
Bukan cuma Marc Marquez, lap time F1 Tuscan 2020 di sirkuit Mugello pun juga diprediksi akan di angka tersebut oleh Oto Race di YouTube resminya.
Nih simak, jangan lupa like, comment, dan share.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Formula1.com |
KOMENTAR