Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Emilia Romagna 2020

Podium Fabio Quartararo di MotoGP Emilia Romagna 2020 Dianulir Karena Karena Injak Zona Hijau, Kenapa Sih Harus Dipenalti?

Rezki Alif Pambudi - Minggu, 20 September 2020 | 20:40 WIB
Fabio Quartararo melewati zona hijau MotoGP Emilia Romagna, berakhir dengan penalti
MotoGP
Fabio Quartararo melewati zona hijau MotoGP Emilia Romagna, berakhir dengan penalti

Baca Juga: Hasil Balap MotoGP Emilia Romagna 2020: Drama! Maverick Vinales Menang, Valentino Rossi Terjatuh, Fabio Quartararo Gagal Podium

Green zone itu sebenarnya memang daerah yang rawan dilalui pembalap yang melaju melebar meski sedikit saja, dan dibuat sebagai pengganti gravel trap karena alasan keselamatan pembalap.

Jika dilalui, gravel trap akan membuat pembalap membuat pembalap rugi waktu karena laju motor akan lebih lambat.

Tapi beberapa gravel trap akan berbahaya jika pembalap dengan kecepatan tinggi di area itu, itulah kenapa green zone jadi solusi.

Dan pembalap harus paham, bahwa jika itu bukan zona hijau dan tetap dibuat gravel trap, dia akan kehilangan banyak waktu dan keselamatannya juga terancam.

Baca Juga: Update Klasemen Sementara MotoGP 2020: Andrea Dovizioso Unggul Satu Angka, Valentino Rossi Merosot Jauh

 

 

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : berbagai sumber

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa