Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Emilia Romagna 2020

Hasil Kualifikasi F1 Emilia Romagna 2020: Valtteri Bottas Geser Lewis Hamilton, Pierre Gasly Hasil Terbaik

Didit Abdillah - Sabtu, 31 Oktober 2020 | 21:54 WIB
Valtteri Bottas tumbangkan asa Lewis Hamilton dalam perebutan pole position F1 Emilia Romagna
Mercedes AMG Petronas
Valtteri Bottas tumbangkan asa Lewis Hamilton dalam perebutan pole position F1 Emilia Romagna

OtoRace.id - Masalah logistik dan pembatasan penerbangan dari Portugal, berdampak pada jalannya F1 Emilia Romagna di sirkuit Imola, Italia (31/10-1/11).

Hanya satu sesi latihan bebas yang dilakukan dan langsung menjalani kualifikasi F1 Emilia Romagna. 

Padahal tidak banyak pembalap yang mengenal karakter sirkuit Imola yang terakhir dipakai pada tahun 2006. 

Hal ini lah yang membuat Lewis Hamilton (Mercedes AMG Petronas) menjajal semua jenis kompon ban. 

Baca Juga: Max Verstappen Kasih Tips Ini Untuk Alexander Albon Jika Ingin Bertahan di Red Bull pada F1 2021

Ia cukup apik dengan ban kompon medium di FP1 F1 Emilia Romagna. 

Tak pelak Lewis Hamilton menjadi yang tercepat pada sesi pertama dan satu-satunya pembalap yang menembus 1 menit 14 detik. 

Di sesi kualifikasi F1 Emilia Romagna 2020, Lewis Hamilton pun kokoh di peringkat pertama Q1. 

Ia saling geser catatan waktu dengan rekan setimnya, Valtteri Bottas. 

Baca Juga: Kalah Cepat dari Suzuki, Yamaha Bakal Lakukan Ini Untuk Perbaiki Performa di MotoGP 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa