Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Eropa 2020

Pembalap Yamaha Babak Belur di MotoGP Eropa 2020, Kok Franco Morbidelli Malah Lega?

Nur Pramudito - Selasa, 10 November 2020 | 12:45 WIB
Para pembalap Yamaha babak belur pada balapan MotoGP Eropa 2020, Kok Franco Morbidelli malah merasa lega?
MotoGP.com
Para pembalap Yamaha babak belur pada balapan MotoGP Eropa 2020, Kok Franco Morbidelli malah merasa lega?

Morbidelli tidak menampik bahwa dirinya merasa kecewa setelah melihat dirinya menjadi pembalap Yamaha terdepan.

"Melihat pembalap Yamaha lainnya kesulitan membuat perasaan sedikit lega," kata Morbidelli, dikutip OtoRace.id dari Motosan.es.

"Perasaan saya sedikit lega karena saya tahu kesulitan yang saya alami tidak separah pembalap lainnya dan karena saya finis di posisi terbaik," jelas Morbidelli.

Morbidelli mengaku bahwa berpikir positif menjadi kunci bisa menjadi pembalap terbaik Yamaha di MotoGP Eropa.

Baca Juga: Dominan Warna Merah Putih, Ini Livery Mandalika Racing Team Indonesia Untuk Moto2 2021

"Itu bagian dari karakter saya. Saya tidak pernah berekspektasi apa pun sebelum akhir pekan balapan," ucap Morbidelli.

"Saya selalu dalam suasana hati yang baik dan mencoba menunjukkan usaha terbaik dan membuat pencapaian yang terbaik," pungkas murid Valentino Rossi tersebut.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motosan.es

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa