Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Pernah Bekerja Bersama, Bos Tim Suzuki Ungkap Perbedaan Joan Mir dan Valentino Rossi

Nur Pramudito - Kamis, 19 November 2020 | 15:00 WIB
Pernah Raih Gelar Juara Dunia MotoGP Bersama, Bos tim Suzuki Ungkap Perbedaan Joan Mir dan Valentino Rossi
MptoGP.com
Pernah Raih Gelar Juara Dunia MotoGP Bersama, Bos tim Suzuki Ungkap Perbedaan Joan Mir dan Valentino Rossi

OtoRace.id - Manajer Tim Suzuki, Davide Brivio, sudah pernah bekerja bersama sejumlah pembalap yang berhasil meraih gelar juara dunia MotoGP.

Pembalap yang meraih gelar juara yang dimaksud adalah Valentino Rossi dan Joan Mir.

Brivio sendiri diketahui menjadi manajer tim di Suzuki sejak 2015 hingga saat ini.

Tetapi jauh sebelum bekerja untuk Suzuki, Brivio merupakan manajer dari tim Yamaha.

Baca Juga: Bakal Jalani Balapan Terakhir dengan Ducati, Andrea Dovizioso Ingin Lakukan Ini di MotoGP Portugal 2020

Brivio bekerja bersama Valentino Rossi sejak awal kedatangannya ke Yamaha.

Davide Brivio bekerja bersama Valentino Rossi sejak awal kedatangannya ke Yamaha
MotoGP.com
Davide Brivio bekerja bersama Valentino Rossi sejak awal kedatangannya ke Yamaha

Dalam kerja samanya dengan dua nama tersebut, prestasi manis pun berhasil diukir Valentino Rossi dan Joan Mir.

Keduanya sama-sama bisa merebut gelar juara di pentas MotoGP.

Tetapi, Brivio mengaku adanya perbedaan dalam menangani Valentino Rossi dan Joan Mir untuk menjadi sukses di MotoGP.

Baca Juga: Bukan Marc Marquez Sebagai Sesama Pembalap Spanyol, Joan Mir Ungkap Valentino Rossi Jadi Inspirasi Juara Dunia Karena Ini

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa