Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Sarung Tangan Balap MotoGP Unik, Jari Manis dan Kelingking Dibikin Menyatu, Ini Alasannya

Nur Pramudito - Sabtu, 2 Januari 2021 | 19:35 WIB
Sarung tangan balap MotoGP unik, Jari Manis dan Kelingking dibikin menyatu, ternyata ini loh alasannya
motocard.com
Sarung tangan balap MotoGP unik, Jari Manis dan Kelingking dibikin menyatu, ternyata ini loh alasannya

Apalagi di MotoGP, para pembalap melaju dengan kecepatan 300 km/jam.

Crash yang kelihatannya sepele, jika jari manis tidak berada di posisi yang benar, bisa saja fatal akibatnya.

Sarung tangan dibuat dengan bahan kulit yang wajib dilengkapi pelindung pada bagian buku-buku jari.

Tidak berhenti sampai situ, bagian dalam sarung tangan juga dilapisi bahan kevlar agar lebih tahan gesekan saat pembalap terseret di aspal.

Baca Juga: Bukan Fabio Quartararo, Cal Crutchlow Nilai Pembalap Ini yang Bakal Jadi Lawan Marc Marquez di MotoGP 2021

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa