Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK

Salip Valentino Rossi, Maverick Vinales Lebih Dulu Gandeng Yamaha Untuk Bikin Tim Balap

Nur Pramudito - Selasa, 5 Januari 2021 | 12:05 WIB
Berhasil salip Valentino Rossi, Maverick Vinales lebih dulu gandeng Yamaha untuk bikin proyek tim balap
WorldSBK.com
Berhasil salip Valentino Rossi, Maverick Vinales lebih dulu gandeng Yamaha untuk bikin proyek tim balap

"Itu luar biasa. Sangat aneh para pembalap Spanyol tidak memilikinya," ujar Vinales, dilansir OtoRace.id dari GPOne.

"Kami (pembalap Spanyol) ada banyak di MotoGP dan memiliki level yang sangat bagus. Kami seringkali berada di posisi 10 besar. Saya menginginkan fasilitas yang sama," imbuhnya

Sumbangsih Maverick Vinales tertuang dalam tim balapnya sendiri.

Angel Vinales membeberkan bahwa proyek tim balap ini sudah direncanakannya sejak lama.

Baca Juga: Keren! Penampilan Pertama Pol Espargaro Dengan Seragam Repsol Honda Team dan Motor Honda RC213V

"Sudah lama saya ingin memulai proyek seperti ini, memiliki tim sendiri dan memberi pembalap muda kesempatan untuk menunjukkan bakat mereka," kata Angel Vinales.

"Saya merasa sangat puas telah mewujudkannya dan saya tidak sabar memulai musim 2021 untuk melihat hasil kerja keras kami," sambung Angel.

Angel Vinales akan memimpin proyek Vinales Racing Team.

Dikutip dari GPOne, Vinales Racing Team akan mengandalkan motor Yamaha YZF-R3 yang disiapkan oleh Yamaha Austria Racing Team (YART).

Baca Juga: Makin Panas! Perselisihan Berlanjut, Jorge Lorenzo Kembali Serang Andrea Dovizioso

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GPOne.com,worldsbk.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa