Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Franco Morbidelli Dinilai Punya Peluang Menang Lebih Besar Ketimbang Valentino Rossi pada MotoGP 2021

Nur Pramudito - Selasa, 16 Maret 2021 | 07:35 WIB
Franco Morbidelli dinilai punya peluang menang lebih besar ketimbang rekan setimnya, Valentino Rossi di MotoGP 2021
MotoGP.com
Franco Morbidelli dinilai punya peluang menang lebih besar ketimbang rekan setimnya, Valentino Rossi di MotoGP 2021

Franco Morbidelli berada di urutan keempat dalam hasil kombinasi tes pramusim MotoGP 2021.

Ramon Forcada selaku kepala kru Franco Morbidelli mengungkapkan prediksinya untuk dua pembalap Petronas Yamaha SRT itu.

Dilansir OtoRace.id dari Tutto Motori Web.it, Ramon Forcada menegaskan bahwa Franco Morbidelli akan siap bersaing melawan Valentino Rossi.

Ramon Forcada menilai Franco Morbidelli memiliki peluang menang lebih besar ketimbang Valentino Rossi
MotoGP.com
Ramon Forcada menilai Franco Morbidelli memiliki peluang menang lebih besar ketimbang Valentino Rossi

Terlepas hubungan baik antar keduanya di luar lintasan, Franco Morbidelli dan Valentino Rossi akan berkompetisi secara sehat.

Baca Juga: Tes Pramusim MotoGP 2021 Selesai, 5 Pembalap Ini Berhasil Tampil Memukau, Siapa Saja Kira-kira?

"Kami semua tahu hubungan Valentino Rossi dan Franco Morbidelli, mereka berdua adalah teman," kata Ramon Forcada dikutip OtoRace.id dari Tutto Motori Web.it.

"Ini adalah sesuatu yang benar-benar baru karena dalam kompetisi tidak banyak yang benar-benar teman," jelasnya.

"Namun, keduanya sadar ini adalah olahraga individu," terang Forcada.

Lebih jauh lagi, Forcada menyebut bahwa Valentino Rossi dan Franco Morbidelli memiliki tujuan yang sama.

Baca Juga: Tampil Moncer di Tes Pramusim, Fabio Quartararo Sudah Siap Hadapi MotoGP Qatar 2021?

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb.it

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa