Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2021

Ayah Valentino Rossi Ungkap Satu-Satunya Hal yang Bisa Bikin Putranya Kompetitif di MotoGP 2021

Nur Pramudito - Rabu, 17 Maret 2021 | 12:00 WIB
Ayah Valentino Rossi, Graziano Rossi ungkap satu-satunya hal yang bisa bikin putranya tampil kompetitif di MotoGP 2021
MotoGP.com
Ayah Valentino Rossi, Graziano Rossi ungkap satu-satunya hal yang bisa bikin putranya tampil kompetitif di MotoGP 2021

Morbidelli sendiri bukanlah pembalap yang bisa dipandang remeh.

Dalam gelaran MotoGP 2020 Morbidelli tampil sebagai runner-up kejuaraan setelah sebanyak tiga kali meraih kemenangan.

Ayah Valentino Rossi, Graziano Rossi ungkap satu-satunya hal yang bisa bikin putranya tampil kompetitif di MotoGP 2021
MotoGP.com
Ayah Valentino Rossi, Graziano Rossi ungkap satu-satunya hal yang bisa bikin putranya tampil kompetitif di MotoGP 2021

"Kami harus optimis, situasinya luar biasa, dan karena beberapa alasan," kata Graziano dikutip OtoRace.id dari Speedweek.

"Morbidelli sudah dekat, motornya tepat dan tim juga bekerja dengan baik, seperti yang dibuktikan Franco di musim 2020," ujar Graziano.

Baca Juga: Bengis...!! Marc Marquez Tes Privat Geber Honda RC213V-S di Sirkuit Barcelona

Graziano mengatakan Rossi butuh semacam kompetisi dengan rekan setimnya.

"Valentino membutuhkan kompetisi, dia ingin secepat rekan setimnya," tegasnya.

"Itu motivasi yang bagus, dan saya akan menyebutnya motivasi positif juga. Karena keduanya rukun dan saling menghormati," jelas sang ayah.

"Saya telah melihat Morbidelli berbicara hal-hal bagus tentang Valentino dalam wawancara dan jelas bahwa dia yakin dia akan berada di depan," sambungnya.

Baca Juga: Direktur Ducati Yakin Marc Marquez Tak Akan Balapan di MotoGP Qatar 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa