Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Doha 2021

Siap-Siap Begadang Lagi, Catat Jadwal Lengkap Gelaran MotoGP Doha 2021

Nur Pramudito - Rabu, 31 Maret 2021 | 17:15 WIB
Siap-siap begadang lagi, nih jadwal lengkap balapan MotoGP Doha 2021 di Sirkuit Losail akhir pekan ini
MotoGP.com
Siap-siap begadang lagi, nih jadwal lengkap balapan MotoGP Doha 2021 di Sirkuit Losail akhir pekan ini

Di podium, Vinales ditemani oleh Johann Zarco (Pramac Racing) dan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team).

Kondisi balapan yang menyuguhkan persaingan ketat dan seru ini pun sangat mungkin terjadi dalam gelaran MotoGP Doha 2021 yang digelar akhir pekan ini.

Munculnya nama pemenang baru bukan hal yang mustahil terjadi, mengingat para pembalap sendiri sudah memegang catatan yang perlu diperbaiki dari balapan pertama.

Sorotan lebih besar pun tentu akan didapat oleh Valentino Rossi (Petronas Yamaha SRT) yang akhir pekan lalu tampil memble.

Baca Juga: Slipstream, Teknik yang Jadi Kunci Kemenangan Maverick Vinales di MotoGP Qatar 2021

Valentino Rossi memulai balapan dari urutan keempat, akhirnya harus tercecer ke bawah dalam balapan sesungguhnya.

Pembalap berjuluk The Doctor tersebut hanya mengakhiri balapan di urutan ke-12.

Dengan kondisi ini, balapan MotoGP Doha 2021 akan sangat sayang untuk dilewatkan.

Sebelum balapan, Valentino Rossi dan pembalap lainnya akan mentas lebih dahulu dalam serangkaian sesi di MotoGP Doha 2021.

Baca Juga: Tampil Kurang Menggigit di MotoGP Qatar 2021, Pol Espargaro Kok Bawa-bawa Nama Marc Marquez?

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa