"Belajar dari pekan lalu, saya kehilangan podium karena kalah kecepatan dari pembalap Ducati (Johann Zarco dan Francesco Bagnaia)," urai 'Miracle Mir'.
"Tak pelak FP3 dan Q1 akan jadi penentu untuk bisa masuk ke Q2 dan bersaing di barisan depan, itu tujuan utamanya," pungkasnya.
Jika mendapatkan posisi start yang baik, maka setidaknya Joan Mir tidak begitu jauh ketinggalan dari skuat Yamaha dan Ducati.
Bercermin pada seri pertama, Joan Mir bisa meraih banyak posisi usai melakukan start yang bagus, sehingga bisa bersaing di 4 besar.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Crash.net |
KOMENTAR