Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Asia Road Racing Championship (ARRC)

Untuk Balap ARRC 2021, SND Racing Akan Full Pakai Yamaha MX-King?

Didit Abdillah - Kamis, 8 April 2021 | 15:05 WIB
H. Sandy Agung, pemilik tim dan merek SND Racing.
DAB/OtoRace.id
H. Sandy Agung, pemilik tim dan merek SND Racing.

Baca Juga: Belum Bisa Jinakkan Motor MotoGP Ducati, Ini Evaluasi Adik Valentino Rossi soal 2 Balapan di Qatar

"Jadi kalau dapat bagus di sini, semoga saja juga bagus di Asia nanti, karena Yamaha MX-King memang lebih bagus untuk ARRC," urai Sandi Agung.

Tim yang bermarkas di Cimahi, Jabar ini memang punya dua Yamaha MX-King dengan spesifikasi UB150 ARRC.

Kala masih menduetkan Wawan Wello dan Gupita Kresna sampai akhir 2019, saat itu masih bekerjasama dengan Yamaha Indonesia.

Kini setelah tidak ada pabrikan, SND Racing memang menggunakan Yamaha MX-King dan Honda Supra GTR untuk keperluan riset suku cadang dan pelek Rapido.

Baca Juga: Francesco Bagnaia Merasa Berdosa Usai Gagal Persembahkan Podium Untuk Ducati di MotoGP Doha 2021

 

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa