Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Emilia Romagna 2021

Hasil FP1 F1 Emilia Romagna 2021: Mercedes Tampil Dominan, Valtteri Bottas Rebut Posisi Teratas di Detik-detik Terakhir

Nur Pramudito - Jumat, 16 April 2021 | 17:23 WIB
Hasil FP1 F1 Emilia Romagna 2021: Mercedes tampil dominan, Valtteri Bottas rebut posisi teratas di detik-detik terakhir
Twitter.com/MercedesAMGF1
Hasil FP1 F1 Emilia Romagna 2021: Mercedes tampil dominan, Valtteri Bottas rebut posisi teratas di detik-detik terakhir

OtoRace.id - F1 Emilia Romagna 2021 dimulai dengan sesi latihan bebas (FP1)di sirkuit Imola, Italia, Jumat (16/4/2021).

Sesi FP1 bejalan 5 menit, Nikita Mazepin (Haas) keluar lintasan di tikungan terakhir.

Sesi FP1 bejalan 5 menit, Nikita Mazepin (Haas) keluar lintasan di tikungan terakhir
Twitter/F1
Sesi FP1 bejalan 5 menit, Nikita Mazepin (Haas) keluar lintasan di tikungan terakhir

Untungnya, Nikita Mazepin bisa kembali ke lintasan dan langsung kembali ke garasi.

Sepuluh menit FP1 berlangsung, Carlos Sainz (Ferrari) melesat tercepat dengan waktu lap 1:17,682 menit.

Baca Juga: F1 Emilia Romagna 2021: Max Verstappen Harus Antisipasi Kesialan Balap di Italia

Pierre Gasly (AlphaTauri) lalu menjawab dengan melibas waktu lap Carlos Sainz dengan 1:17,470 menit.

Sesi FP1 Emilia Romagna tinggal 30 menit, Pierre Gasly masih menjadi yang tercepat.

Carlo Sainz berada di posisi kedua mengungguli Lewis Hamilton (Mercedes) di posisi ketiga.

Posisi keempat ditempat Max Verstappen dari tim Red Bull.

Baca Juga: F1 Emilia Romagna 2021: Siap-siap Perseteruan Lanjutan Max Verstappen dan Lewis Hamilton

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa