OtoRace.id - Valentino Rossi menduga yang jadi penyebab banyaknya pembalap MotoGP mengalami cedera arm pump.
Arm pump jadi salah satu cedera yang tengah menghantui para pembalap MotoGP saat ini.
Terbaru, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) mengalami cedera ini saat balapan di MotoGP Spanyol 2021, (2/5).
Apa sih arm pump? Cedera arm pump menimbulkan kram dan mati rasa di bagian lengan.
Baca Juga: Valentino Rossi Gagal Raih Poin di MotoGP Spanyol 2021, Jorge Lorenzo Kasih Kritikan Tajam
Arm pump disebabkan penggunaan tangan yang berlebihan dalam satu pekerjaan khusus.
Bagi pembalap MotoGP dan motocross, kendala kerap dirasakan di area lengan bawah.
Salah satu tanda arm pump adalah timbulnya nyeri hebat dalam beberapa menit setelah berkendara.
Melihat banyaknya pembalap sekarang yang mengalami cedera arm pump, Valentino Rossi punya pandangan sendiri terkait hal tersebut.
Baca Juga: Usai Tes MotoGP Jerez, Valentino Rossi Lihat Cahaya di Ujung Terowongan
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Speedweek.com |
KOMENTAR