Lima menit kemudian, Gabriel Rodrigo dari tim Indonesian Racing Gresini Moto3 merebut posisi teratas dari Tatsuki Suzuki.
Namun, John McPhee menyodok di menit-menit terakhir.
Ia mengungguli Taksuki Suzuki di posisi kedua dan Pedro Acosta (Red Bull KTM Ajo) di posisi ketiga.
Rekan Gabriel Rodrigo di 'Tim Indonesia' Jeremy Alcoba belum bisa tampil maksimal di FP2 Moto3 Jerman 2021.
Ia hanya bisa menempati posisi ke-15 dengan torehan waktu 1 menit 27,798 detik.
Raihan tersebut bisa sedikit dimaklumi, mengingat ini kali pertama Jeremy memacu motornya di Sirkuit Sachsenring, Jerman.
Nasib kurang mujur dirasakan Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang yang hanya bisa finish urutan ke-24.
Berikut Hasil FP2 Moto3 Jerman 2021:
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | MotoGP.com |
KOMENTAR