Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2021

Gara-gara Hal Ini, Jorge Martin Terpaksa Adaptasi Ulang dengan Motor Ducati di MotoGP 2021

Nur Pramudito - Minggu, 11 Juli 2021 | 07:45 WIB
Jorge Martin hanya memasang target untuk segera pulih ke kondisi semula di paruh musim kedua MotoGP 2021
MotoGP
Jorge Martin hanya memasang target untuk segera pulih ke kondisi semula di paruh musim kedua MotoGP 2021

OtoRace.id - Pembalap Tim Pramac Racing, Jorge Martin, memberikan komentar mengenai proses adaptasinya.

Jorge Martin mengaku harus mengulang proses adaptasinya bersama tim Ducati.

Sebagaimana diketahui, Jorge Martin merupakan pembalap debutan atau pendatang baru di MotoGP 2021.

Jorge Martin direkrut oleh Tim Pramac Racing guna menggantikan peran Francesco Bagnaia yang naik kelas ke tim Ducati.

Baca Juga: Kode Keras, Demi Misi Mulia, Valentino Rossi Enggan Gabung Timnya Sendiri di MotoGP 2022

Keputusan Tim Pramac Ducati merekrut Martin sendiri memang sangat masuk akal.

Sebab, pembalap berkebangsaan Spanyol tersebut mampu mampu mengklaim empat podium, yang mana dua di antaranya adalah kemenangan di Moto2 2020.

Performa mengesankan Martin tersebut, membuat dirinya pun diprediksi bakal bisa langsung kompetitif bersama Ducati di MotoGP 2021.

Bahkan tidak sedikit yang meyakini Martin bakal menyabet gelar Rookie of the Year MotoGP 2021.

Baca Juga: Francesco Bagnaia Pilih Tidak Liburan di Jeda Musim MotoGP 2021, Ternyata Ini Alasannya

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motorsport Total

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa