Baca Juga: Joan Mir Samakan Situasi Maverick Vinales dan Yamaha Seperti Lionel Messi dengan Barcelona
Bahkan, hal tersebut kembali terlihat dilakukan secara sengaja oleh Maverick Vinales dua kali menjelang masuk ke paddock.
Vinales memutar selongsong grip gas YZR-M1 itu sangat dalam dan kuat hingga mesin berteriak kencang dan suara menggema keluar dari knalpot.
Why did Yamaha withdraw Maverick Viñales from the #AustrianGP? ????
Ride on board with the Spaniard on the final lap ????#MotoGP pic.twitter.com/h3hcntG5xj
— MotoGP™???? (@MotoGP) August 13, 2021
Hal ini, membuat Yamaha MotoGP mempertanyakan hal tersebut lantaran tentu saja apa yang dilakukan Vinales bisa membuat mesin motornya menjadi rusak.
Nah, untuk lebih jelasnya, silakan sobat cek di link video Maverick Vinales dengan durasi 03:39 menit ini.
Menariknya lagi, Vinales pun tetap berada di sirkuit Red Bull Ring untuk menyaksikan jalannya sesi latihan bebas pertama alias FP1 MotoGP Austria 2021 dari Tikungan 3.
Seperti yang ditunjukan video di bawah ini.
The talk of the paddock! ????
Maverick Viñales is watching the action at Turn 3! ????#AustrianGP ???????? pic.twitter.com/gao7T9C0A6
— MotoGP™???? (@MotoGP) August 13, 2021
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Yamaha Racing |
KOMENTAR