Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Aragon 2021

Hasil FP3 Moto3 Aragon 2021 - Dennis Foggia Singkirkan Izan Guevara, Andi Gilang Baris Belakang

Didit Abdillah - Sabtu, 11 September 2021 | 15:26 WIB
Dennis Foggia menjadi yang tercepat pada penghujung waktu FP3 Moto3 Aragon. Andi Gilang stagnan di baris paling belakang.
MotoGP.com
Dennis Foggia menjadi yang tercepat pada penghujung waktu FP3 Moto3 Aragon. Andi Gilang stagnan di baris paling belakang.

OtoRace.id - Sesi latihan ketiga (FP3) Moto3 Aragon 2021 (11/9) langsung dicatatkan dengan baik oleh Deniz Oncu.

Pembalap Red Bull KTM Tech3 itu sudah konsisten di 1 menit 59 detik dan bersaing untuk tiga besar.

Deniz Oncu bersaing ketat dengan Dennis Foggia dan Darryn Binder selama 20 menit FP3 Moto3 Aragon 2021 berjalan.

Darryn Binder catatkan 1;58,943 dan melesat ke posisi pertama.

Baca Juga: Sebelum Kedatangan Pembalap WorldSBK dan MotoGP, Seekor Kerbau Lebih Dulu Jajal Sirkuit Mandalika

Pembalap Petronas Sprinta Racing itu jadi pembalap pertama yang masuk kisaran 1 menit 58 detik sejak kemarin.

Pada 15 menit terakhir FP3 Moto3 Aragon 2021, pembalap Indonesian Racing Gresini Moto3, Gabriel Rodrigo jauh lebih kencang lagi.

Gabriel Rodrigo menorehkan 1;58,523 dan ia ditempel ketat Dennis Foggia yang hanya tertinggal 0,006 detik.

Pemuncak klasemen saat ini, Pedro Acosta kesulitan untuk masuk 14 besar.

Baca Juga: Geber Motor Aprilia di Hari Pertama MotoGP Aragon 2021, Maverick Vinales Sampai Gemetar

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa