Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Bentuk Bodi Honda RC213V MotoGP 2022Terbilang Radikal, Begini Evolusinya Dari Tahun ke Tahun

Didit Abdillah - Rabu, 22 September 2021 | 12:15 WIB
Perubahan bentuk bodi Honda RC213V yang disinyalir untuk MotoGP 2022 terbilang radikal dibandingkan versi sebelumnya.
MotoGP
Perubahan bentuk bodi Honda RC213V yang disinyalir untuk MotoGP 2022 terbilang radikal dibandingkan versi sebelumnya.

OtoRace.id - Honda RC213V yang dibesut Marc Marquez dan Stefan Bradl pada saat Tes MotoGP Misano (21/9) menjadi pusat perhatian. 

Hal ini karena bentuknya yang terbilang jauh berbeda dibandingkan versi-versi sebelumnya.

Honda RC213V yang disinyalir akan digunakan pada MotoGP 2022 ini punya air scoop yang berpola M. 

Mirip seperti air scoop yang ada pada Honda CBR1000RR-R SP. 

Baca Juga: Marc Marquez Akui Jajal Honda RC213V Konsep Baru di Tes MotoGP Misano, Ini Kelebihannya dari Versi 2021

Perubahan pada Honda RC213V 2022 ini terbilang radikal karena sangat jauh dari versi-versi tahun sebelumnya.

"Ya, tentu saja hari ini kami mencoba motor baru. Kami tidak tahu kalau itu motor 2022, tetapi itu memang motor baru, konsep baru," kata Marc Marquez dilansir dari situs MotoGP. 

Bukan hanya pada bodi depan saja, perubahan juga pada knalpot yang biasanya tepat di bawah buritan belakang. 

Kini Knalpot tersebut lebih condong ke sisi kanan motor dan dinilai memiliki fungsi distribusi bobot. 

Baca Juga: Banyak Kesamaan Dari Pertemuan Takaaki Nakagami dan Yuki Tsunoda di MotoGP San Marino 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa