Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Andrea Dovizioso Yakin Bisa Beri Masukan Untuk Pengembangan Motor Yamaha di MotoGP 2022

Nur Pramudito - Jumat, 8 Oktober 2021 | 17:01 WIB
Terus menunjukkan progres bersama Yamaha, Andrea Dovizioso yakin bisa memberikan banyak masukan berharga untuk pengembangan motor di MotoGP 2022
MotoGP
Terus menunjukkan progres bersama Yamaha, Andrea Dovizioso yakin bisa memberikan banyak masukan berharga untuk pengembangan motor di MotoGP 2022

OtoRace.id - Pembalap MotoGP Petronas Yamaha Andrea Dovizioso, kini telah menuntaskan total delapan hari bersama Yamaha 2019.

Setelah balapan MotoGP San Marino 2021, Andrea Dovizioso mengikuti dua hari tes di Sitkuit Misano.

Ditambah, Andrea Dovizioso mengikuti seri balap MotoGP Amerika 2021.

Pada tahun mendatang, Andrea Dovizioso akan memiliki material motor pabrikan terbaru dukungan penuh dari Yamaha.

Baca Juga: Jagokan Toprak Razgatlioglu atau Jonathan Rea di WorldSBK 2021, Ini Jawaban Para Pembalap MotoGP

Sisa musim 2021 berfungsi sebagai persiapan untuk tahun depan.

Andrea Dovizioso ingin bertarung memperebutkan gelar juara dunia lagi.

Dalam waktu singkat, Dovizioso telah membuat kemajuan yang signifikan dengan M1 dan mengenal motornya.

Pada MotoGP Amerika 2021, Dovizioso finis di urutan ke-13, mengungguli Valentino Rossi (ke-15) dan Franco Morbidelli (ke-19).

Baca Juga: Alex Rins Ungkap Dua Masalah Utama yang Dialaminya di MotoGP Amerika 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa