Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK Argentina 2021

Jelang WSBK Argentina 2021 - Para Pembalap Khawatirkan Kondisi Aspal

Didit Abdillah - Rabu, 13 Oktober 2021 | 06:06 WIB
Sirkuit San Juan Villicum yang akan menjadi seri ke-12 WSBK akhir pekan ini (16-17/10). Kondisi aspal jadi perhitungan.
RacingSport HD
Sirkuit San Juan Villicum yang akan menjadi seri ke-12 WSBK akhir pekan ini (16-17/10). Kondisi aspal jadi perhitungan.

Baca Juga: Surat Mengharukan Ahli Telemetri Valentino Rossi Mengenai Perpisahan

Setelah tidak digunakan pada tahun 2020, ternyata manajemen sirkuit San Juan Villicum tidak melakukan pembenahan aspal.

Tak pelak pada sesi latihan pertama Jumat nanti (15/10), para pembalap akan merasakan langsung kualitas aspal sirkuit. 

Jika tidak memungkinkan, maka akan ada diskusi mengenai pengurangan waktu jam latihan atau mengurangi satu sesi balapan. 

Maksudnya adalah tidak adanya balapan superpole race pada WSBK Argentina ini. 

Baca Juga: Kutukan, Termasuk Valentino Rossi, Pembalap Italia Cuma Mentok Jadi Runner-up MotoGP

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GP One

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa