Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK Indonesia 2021

Jajal Langsung Riding di Pertamina Mandalika International Street Circuit Jelang WSBK Indonesia 2021

Eka Budhiansyah - Selasa, 9 November 2021 | 12:02 WIB
OtoRace.id jajal sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit di Lombok, NTB (8/11)
Istimewa
OtoRace.id jajal sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit di Lombok, NTB (8/11)

Namun, untuk riding di atas sirkuit Pertamina Mandalika International Street Circuit ini, OtoRace.id diminta untuk tidak melaju dalam kecepatan tinggi.

Dari pihak MGPA mengimbau untuk berkendara tidak melebihi kecepatan 40 km/jam.

Ada alasan tentunya mengapa pihak MGPA selaku pengelola sirkuit dan juga promotor lokal WSBK dan MotoGP Indonesia meminta hal itu.

Pasalnya, kurang dari sepekan lagi sirkuit akan dipakai untuk gelaran Asia Talent Cup seri pertama (12-14/11) dan dilanjutkan di minggu berikutnya dengan seri terakhir World Superbike alias WSBK Indonesia 2021 (19-21/11).

Jajal sirkuit Pertamina Mandalika Internatonal Street Circuit juga musti pakai safety gear sempurna, bahkan wearpack tuh
Istimewa
Jajal sirkuit Pertamina Mandalika Internatonal Street Circuit juga musti pakai safety gear sempurna, bahkan wearpack tuh

Untuk itu, diharapkan tidak terjadi hal-hal yang tak diinginkan sebelum sirkuit digunakan secara resmi.

Selain itu, sirkuit yang indah ini juga masih dalam tahap finishing dengan beragam aktivitas, seperti pengecetan kerb dan garis lintasan oleh Roadgrip Motorsports Indonesia di beberapa tikungan.

Dengan begitu, masih ada beberapa pekerja yang berada di pinggir lintasan.

Sehingga, dengan pengaturan ini, akan memberikan rasa aman bagi kedua pihak.

Baca Juga: Adik Valentino Rossi Tak Dianggap Bawa Ducati Juara Dunia Pabrikan MotoGP 2021

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa