Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Valencia 2021

Jadi Murid Berbakti, Francesco Bagnaia Persembahkan Kemenangan MotoGP Valencia 2021 untuk Valentino Rossi

Nur Pramudito - Senin, 15 November 2021 | 12:35 WIB
Tunjukkan baktinya sebagai murid, Francesco Bagnaia mempersembahkan kemenangan pada balapan MotoGP Valencia 2021 untuk Valentino Rossi
MotoGP
Tunjukkan baktinya sebagai murid, Francesco Bagnaia mempersembahkan kemenangan pada balapan MotoGP Valencia 2021 untuk Valentino Rossi

OtoRace.id - Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia senang betul dengan kemenangannya di MotoGP Valencia 2021.

Sebab hasil ini bertepatan dengan balapan terakhir Valentino Rossi di MotoGP.

Francesco Bagnaia memang kesulitan di awal karena sempat disalip rekan setimnya, Jack Miller dan Joan Mir (Suzuki Ecstar).

Tapi, Francesco Bagnaia hanya butuh lima lap untuk kembali ada di posisi terdepan dan berhasil dipertahankan hingga akhir balapan.

Baca Juga: Klasemen Akhir MotoGP 2021 - Valentino Rossi Naik Dua Peringkat, Jorge Martin Segel Gelar Rookie of The Year

Francesco Bagnaia pun meraih kemenangan keempatnya musim ini sekaligus yang ketiga dari enam balapan terakhir.

Tunjukkan baktinya sebagai Murid, Francesco Bagnaia mempersembahkan kemenangan pada balapan MotoGP Valencia 2021 untuk Valentino Rossi
MotoGP
Tunjukkan baktinya sebagai Murid, Francesco Bagnaia mempersembahkan kemenangan pada balapan MotoGP Valencia 2021 untuk Valentino Rossi

Tapi, kegembiraan Bagnaia tak sampai di situ karena dia berhasil ada di podium pertama pada balapan terakhir Valentino Rossi.

Ya, Valentino Rossi adalah guru Bagnaia di VR46 Riders Academy dan baru saja melakoni balapan pamungkasnya di MotoGP.

Valentino Rossi sendiri finis posisi ke-10 di MotoGP Valencia 2021.

Baca Juga: Jalani Balapan Terakhir, Valentino Rossi Disambut Meriah Seperti Juara Dunia Usai MotoGP Valencia 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa