Baca Juga: Tiba di Lombok, Pembalap MotoGP Ini Kedatangan Tamu 'Batman' di Hotelnya
"Tes kami pun cukup bagus dan setelah semua persiapan matang, kami tak sabar untuk balapan pembuka di Qatar (6/3) mendatang," imbuhnya.
Ducati Desmosedici GP22 belum menunjukkan taji sepenuhnya karena belum menempati peringkat puncak.
Baik itu pembalap Ducati Lenovo Team dan Pramac Racing, keempatnya disinyalir baru akan memaksimalkan kemampuan motor pada tes MotoGP Indonesia di Mandalika (11-13/2).
Saat ini semua pembalap sudah tiba di Mandalika dan sedang menjalani istirahat sebelum gaspol lagi di Mandalika.
Baca Juga: Pabrikan Yamaha Pastikan Toprak Razgatlioglu akan Jajal Motor MotoGP Tahun Ini
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Ducati Corse |
KOMENTAR