Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Pol Espargaro Sebut Riset Honda RC213V Ditentukan di Sirkuit Mandalika

Didit Abdillah - Rabu, 9 Februari 2022 | 17:59 WIB
Pol Espargaro merasakan banyak peningkatan pada motor Honda RC213V 2022. Tes di Indonesia akan menentukan hasilnya,
Honda Global
Pol Espargaro merasakan banyak peningkatan pada motor Honda RC213V 2022. Tes di Indonesia akan menentukan hasilnya,

Baca Juga: Penampilan Pertama Mario Aji Dengan Motor Moto3 Honda Team Asia

Menurutnya, riset di Mandalika ini akan menjadi penentu kemampuan akhir Honda RC213V 2022. 

Sebelum tes terakhir untuk pemantapan di Qatar, sepekan sebelum seri pertama (6/3) mendatang. 

"Tiga hari tersisa di Indonesia untuk menentukan kekurangan yang akan kami perbaiki pada motor tahun ini," tutur Pol Espargaro. 

"Setelah itu kami percayakan pada tim Honda untuk memperbaikinya, jika hasil tes cukup mantap di Mandalika nanti, maka seri pertama nanti hasilnya bisa sesuai dengan target kami," pungkasnya. 

Pol Espargaro memang mengejar kemenangan pertama bersama Repsol Honda Team di MotoGP 2022. 

Juga kemenangan pertamanya di MotoGP yang belum pernah ia raih sejak debut di tahun 2014. 

Baca Juga: Warna Lebih Segar, Francesco Bagnaia Tak Sabar Untuk Balapan MotoGP 2022

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Global Honda

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa