Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tes MotoGP Mandalika

Hasil Tes MotoGP Indonesia 2022 Hari ke-1 (Final) - Pol Espargaro Pecahkan Lap Rekor WSBK, Murid Valentino Rossi Berjatuhan

Nur Pramudito - Jumat, 11 Februari 2022 | 17:23 WIB
Pol Espargaro jadi yang tercepat di tes MotoGP Indonesia 2022 hari pertama
Twitter/HRC_MotoGP
Pol Espargaro jadi yang tercepat di tes MotoGP Indonesia 2022 hari pertama

Tes MotoGP Indonesia 2022 hari pertama ini bisa dikatakan tak cukup produktif bagi seluruh tim dan pembalap.

Hal itu karena kondisi trek yang kotor karena debu, kemudian menjadi lumpur gara-gara adanya air hujan.

Para pembalap juga cukup kesulitan memaksimalkan catatan waktu di atas trek yang kotor ini.

Red flag kemudian sempat dikibarkan untuk menghentikan sesi, setelah ada beberapa crash karena kondisi trek yang kotor ini.

Empat rider Ducati menjadi korban di tes MotoGP Indonesia 2022 hari pertama ini, yakni Francesco Bagnaia, Marco Bezzecchi, Fabio Di Giannantonio dan Jorge Martin.

Francesco Bagnaia dan Marco Bezzecchi merupakan murid Valentino Rossi di VR46 Riders Academy.

Nah, setelah dibersihkan, kondisi trek cukup membaik dan para pembalap mencoba untuk mempertajam waktunya.

Catatan para rider MotoGP ini diprediksi akan semakin cepat besok saat kondisi trek lebih baik dari hari pertama ini.

Hasil Tes MotoGP Indonesia 2022 Hari ke-1 (Final):

Hasil Tes MotoGP Indonesia 2022 Hari ke-1
MotoGP
Hasil Tes MotoGP Indonesia 2022 Hari ke-1

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa