Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2022 - Francesco Bagnaia Pole Position, Marc Marquez Baris Kedua
Hanya saja kala ia sedang melakukan hot lap lanjutan, Jorge Navarro terjatuh dan gagal mengasah lap time miliknya.
Pada sisa delapan menit, empat teratas pun silih berganti dari Tony Arbolino, Somkiat Chantra, Sam Lowes dan Ai Ogura.
Tony Arbolino kini memuncakki catatan waktu dengan lap time 1;41,299 dan bertahan sampai pengujung Q2 kualifikasi Moto2 Spanyol.
Memasuki lima menit terakhir, giliran Ai Ogura yang menyicipi peringkat teratas hanya dengan selisih 0,010 detik dari Tony Arbolino.
Catatan waktunya ini membawa Ai Ogura start paling depan dan di barisan paling ujung ditemani dup Elf Marc VDS, Tony Arbolino dan Sam Lowes.
HASIL KUALIFIKASI MOTO2 SPANYOL 2022
1-18
19-30
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | MotoGP.com |
KOMENTAR