Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Francesco Bagnaia Mulai Paham Kenapa Fabio Quartararo dan Yamaha Itu Kuat

Didit Abdillah - Rabu, 8 Juni 2022 | 17:12 WIB
Francesco Bagnaia (kanan) mulai memahami Fabio Quartararo dan Yamaha yang bisa dominan di segala sirkuit.
MotoGP.com
Francesco Bagnaia (kanan) mulai memahami Fabio Quartararo dan Yamaha yang bisa dominan di segala sirkuit.

Baca Juga: Pol Espargaro Bela Aleix Espargaro yang Lakukan Blunder Fatal di MotoGP Catalunya 2022

Selepas tes MotoGP Catalunya (6-7/6), Ducati menjajal fairing baru dengan aerodinamika yang lebih sederhana. 

Tujuannya untuk mengejar kecepatan di tikungan agar bisa bersaing dengan Yamaha dan Aprilia. 

Hasilnya cukup lumayan karena Bagnaia hanya tertinggal 0,004 detik dari Quartararo di tes hari pertama. 

"Ini hasil yang cukup baik, sehingga kami lebih optimis untuk motor yang lebih kencang di musim depan," jelas Bagnaia. 

"Jauh lebih stabil di tikungan, tetapi durabilitas bannya menurun jauh. Ini yang harus kami cermati," tutupnya. 

Baca Juga: Miguel Oliveira Benarkan Sedang Didekati Gresini Racing Untuk MotoGP 2023

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa