Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Jerman 2022

Adik Valentino Rossi Kian Menjanjikan, Tren Positif Terus Berlanjut Setelah MotoGP Jerman 2022

Didit Abdillah - Selasa, 21 Juni 2022 | 12:00 WIB
Luca Marini semakin impresif dengan hasil lomba yang kian konsisten bersaing di barisan depan dan sudah masuk lima besar.
VR46 Racing Team
Luca Marini semakin impresif dengan hasil lomba yang kian konsisten bersaing di barisan depan dan sudah masuk lima besar.

Baca Juga: Aleix Espargaro Ungkap Alasan Gagal Podium di Balapan MotoGP Jerman 2022

"Ilmu ini saya perhatikan juga dari mereka yang meraih podium, sebab mereka punya catatan waktu yang sangat konsisten," Luca Marini menjelaskan. 

"Tetapi saya tidak bisa mengejar Aleix Espargaro, meskipun ia sempat melakukan kesalahan, juga tidak bisa mendahului Johann Zarco, ia jauh lebih baik," timpalnya. 

"Setidaknya saya tahu banyak hal untuk balapan di Jerman, semoga saja bisa terulang untuk di Assen (Belanda) nanti," tutup Adik Valentino Rossi itu. 

Sejauh ini Luca Marini sudah mencatatkan 52 poin dan berada di peringkat ke-13 klasemen sementara. 

Tiga seri sudah ia finish di posisi yang lebih baik daripada rival seangkatannya, Jorge Martin dan Enea Bastianini yang diproyeksi naik ke tim pabrikan. 

Baca Juga: Johann Zarco Cerita Sulitnya Kejar Fabio Quartararo di MotoGP Jerman 2022

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Paddock GP

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa