Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Sering Terjatuh, Francesco Bagnaia Bongkar Penyebab Kurang Konsisten di MotoGP 2022

Nur Pramudito - Senin, 25 Juli 2022 | 20:20 WIB
Mngalami kesulitan dalam hal konsistensi pada paruh pertama MotoGP 2022, Francesco Bagnaia mengaku memiliki kendala di bagian Aerodinamika
MotoGP.com
Mngalami kesulitan dalam hal konsistensi pada paruh pertama MotoGP 2022, Francesco Bagnaia mengaku memiliki kendala di bagian Aerodinamika

OtoRace.id - Pembalap Tim Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia mengalami kesulitan dalam hal konsistensi pada MotoGP 2022.

Performa kurang konsisten Francesco Bagnaia di MotoGP 2022 sedikit banyak itu dikarenakan memiliki kendala di bagian aerodinamika.

Dalam beberapa balapan di MotoGP 2022, Francesco Bagnaia memang cukup sering mendapatkan hasil yang tidak maksimal.

Meski menunjukan kecepatan yang baik, dirinya saat ini masih harus puas bertengger di posisi keempat klasemen MotoGP 2022 dengan 106 poin.

Bagnaia sebenarnya sudah menunjukan kecepatan yang cukup baik di beberapa balapan terakhir.

Sayangnya, pembalap berusia 25 tahun itu terkadang melakukan kesalahan sendiri yang membuatnya gagal mencuri poin maksimal.

Bagnaia pun menyebut motor miliknya memiliki sistem aerodinamika yang dapat membuatnya berakselerasi dengan cepat.

Namun itu juga menghambat dirinya meraih hasil maksimal di MotoGP 2022.

"Dalam balapan di mana saya harus menekan, saya menggeber motor dan menyalip," kata Bagnaia dikutip OtoRace.id dari Motosan.es.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motosan.es

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa