Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Thailand 2022

Yamaha Jelaskan Alasan Fabio Quartararo Menolak Bicara Usai Balapan MotoGP Thailand 2022

Nur Pramudito - Senin, 3 Oktober 2022 | 16:57 WIB
Manajer tim Yamaha, Massimo Meregalli mengungkap alasan Fabio Quartararo menolak bicara setelah MotoGP Thailand 2022
MotoGP
Manajer tim Yamaha, Massimo Meregalli mengungkap alasan Fabio Quartararo menolak bicara setelah MotoGP Thailand 2022

Baca Juga: Gagal Petik Poin, Fabio Quartararo Curhat Kesulitannya di MotoGP Thailand 2022

"Fabio tampaknya sangat kesal dan frustrasi sehingga dia langsung berlari ke kantornya setelah balapan," sambungnya.

"Kami tidak bisa berbicara dengannya, jadi tidak mudah untuk mengatakan apa yang terjadi tanpa mendengar kabar darinya," terangnya.

"Tentu saja, balapan ini sangat sulit bagi semua orang karena semua sesi latihan berjalan dalam kondisi kering," lanjut Meregalli.

Massimo Meregalli mengatakan situasi balapan di MotoGP Thailand mirip saat MotoGP Indonesia.

"Kami memiliki situasi yang sama di Indonesia, tetapi kami mampu melakukannya dengan sangat baik, Quartararo raih podium kedua saat balapan," kisahnya.

"Sayangnya hal sebaliknya terjadi di balapan ini. Bagi kami alasannya sangat tidak jelas dan kami perlu waktu untuk memahaminya," imbuhnya.

"Mungkin karena gripnya jauh lebih rendah dibanding Mandalika. Saya akan mengatakan itu adalah salah satu alasan utama," pungkasnya.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa