Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Marc Marquez Angkat Bicara Soal Team Order Ducati, Bertaruh Juara Dunia MotoGP 2022 Untuk Pecco Bagnaia

Eka Budhiansyah - Rabu, 5 Oktober 2022 | 08:06 WIB
Marc Marquez ungkap komentar tentang Ducati dan Pecco Bagnaia usai jalani MotoGP Thailand 2022
MotoGP
Marc Marquez ungkap komentar tentang Ducati dan Pecco Bagnaia usai jalani MotoGP Thailand 2022

OtoRace.id - Marc Marquez sempat menjalani pertarungan dengan Francesco Bagnaia alias Pecco Bagnaia di MotoGP Thailand 2022 (2/10).

Untuk mempertahankan posisi dan podium di MotoGP Thailand 2022, Pecco Bagnaia pun tak segan untuk kembali mengovertake Marc Marquez di kondisi yang tergolong ideal untuk The Baby Alien.

Pecco Bagnaia bertarung dalam kondisi trek basah alias wet race yang merupakan kondisi, dimana Marc Marquez merupakan salah satu rain master di MotoGP.

Terlepas dari itu, ketika keduanya tengah bertarung, terutama di beberapa lap terakhir, Johann Zarco hadir diantara keduanya.

Bahkan, Johann Zarco yang beberapa kali mencetak fastest lap pun akhirnya berada di belakang Pecco.

Seolah terlihat Johann Zarco menjaga Pecco dari gempuran Marquez dan bisa meraih poin lebih untuk dibawa pulang demi gelar juara dunia MotoGP 2022.

Karena dengan finish di podium tiga, akhirnya selisih poin antara Pecco dan Fabio Quartararo hanya tinggal 2 poin saja.

Menyikapi kondisi tersebut, Marc Marquez pun punya pendapat sendiri atas apa yang dilakukan Zarco.

“Benar bahwa Zarco datang dengan sangat cepat, melewati saya dan bertahan di belakang Pecco," bilang juara dunia delapan kali itu dilansir OtoRace.id dari MotoGP.com.

Baca Juga: Untuk MotoGP 2023 Francesco Bagnaia Ingin Enea Bastianini Seperti Jack Miller

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa