Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Malaysia 2022

Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022 - Augusto Fernandez Tercepat, Murid Valentino Rossi Alami Ban Kempis di Sepang

Eka Budhiansyah - Jumat, 21 Oktober 2022 | 10:36 WIB
Augusto Fernandez tercepat di Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022 (21/10)
MotoGP
Augusto Fernandez tercepat di Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022 (21/10)

OtoRace.id - Jalannya sesi latihan bebas pertama alias Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022 ditemani suhu udara 27 derajat Celcius dan 37 derajat Celcius untuk aspal sirkuit Sepang.

Alonso Lopez dari Speed Up berhasil menempati posisi pertama dalam 5 menit jalannya Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022.

Alonzo Lopez berhasil mencetak bestlap 2;08,695 detik di Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2022 sebelum akhirnya digeser Tony Arbolino.

Pembalap Elf Marc VDS Racing Team itu menggeser Alonso Lopez menjelang 10 menit jalannya sesi FP1 dengan bestlap 2;08,613 detik.

Sayang, Alonso Lopez yang ingin memperbaiki catatan waktunya harus mengalami insiden terjatuh di Tikungan 7.

Sementara itu ada kejadian aneh yang menimpa murid Valentino Rossi, yaitu Celestino Vietti.

Celestino Vietti mengalami ban kempis ketika ingin menikung di Tikungan 15 alias tikungan terakhir sirkuit Sepang.

Akhirnya dengan kondisi ban kempis itu, Celestino Vietti kembali ke paddock untuk memperbaiki motornya.

Setelah berjalan 13 menit, kini Somkiat Chantra yang berhasil menggeser Tony Arbolino ke posisi 2 dengan bestlap 2;08,191 detik.

Baca Juga: Hasil FP1 Moto3 Malaysia 2022 - Mario Aji Merosot Jauh, Dennis Foggia Memimpin

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa